Glass Image Background
cover image

Green Flag Club-Waiting Lounge

Members
48
Access
Free
Chat has moved into 'People' tab
About
Adalah sebuah wadah (kami sebut sebagai "lounge") yang didesain untuk menyambut Anda yang sedang dalam proses menjadi anggota Green Flag Club, dengan mengikuti 3 tahap seleksinya. Di sini Anda akan mendapatkan materi dasar seputar: 1. Attachment Style 2. Mindset 3. Well-being (self-care seputar mengelola depresi, anxiety, dan stress karena relationship) 4. Communication Style 5. Toxic Behavior dan lain-lainnya di mana kelima topik di atas sekaligus menjadi 5 Pilar utama yang ada dalam Green Flag Club. Materi disajikan dalam beragam bentuk, baik teks, video, audio, file, dsb. Namun, materi di sini TIDAK menggantikan materi premium di Green Flag Academy (sebelumnya Green Flag Club) . Tujuan dan platform utama yang ingin Anda tuju tetaplah keanggotaan Green Flag Academy lalu ketika lulus, Anda akan menjadi anggota Green Flag Club (Club untuk alumni Green Flag Academy). Selamat menikmati perjalanan Anda bergabung dengan Green Flag Club sembari sedikit "mencicipi" semua sajian dalam lounge ini.
Built with
en